sebelumnya aku harus menjelaskan siapa 'dia' disini..
dia ada dan nyata..
dia ada tapi berada pada banyak tubuh..
tidak menjadi satu..dia bukan satu orang..
dia bukan mengarah pada seseorang..
dia hanyalah orang-orang disekitarku yang memang membuatku tertarik secara tidak langsung..
dia bisa his or her..
dia adalah orang - orang yang membuatku semakin mencintai tekhnologi dan perkembangannya..
ya, aku suka dia yang jago IT..yang bisa membuat semuanya terlihat lebih easy and interesting dengan technology. pengetahuan yang sangat mendukung bila berhubungan dengan technology..segudang pemikiran aneh dan nyata yang selalu dihubungkan dengan technology..
hasil nyata dari semuanya biasanya tertuang dalam bentuk blog, lagu, foto, video or anything else yang terlihat sangat indah dan mengagumkan..
aku suka dia..
karena dia bisa membuat dunianya bernilai..membuat waktu yang bagi orang lain disebut 'boring time' bisa menjadi waktu yang mengasyikan..
berada hampir berjam-jam didepan notebook or computer bukan hal yang membosankan i think..
itu salah satu hal yang menyenangkan dalam hidup...
dan membuat isi notebook lebih bervariasi dengan berbagai macam software adalah hal yang membuatnya lebih meng-ASYIK-an..
aku suka gayanya..
gayanya dalam membuat dunia indah dengan pemikiran dan ketrampilannya...
sehingga menghasilkan karya yang membuat orang berdecak kagum...
dan tak henti-hentinya memuji karyanya...
Tuesday, 26 January 2010
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment
what are you thinking about me???